Syarat dan Cara Ajukan KUR BRI 2024, Begini Penjelasannya

Rabu 10 Apr 2024 - 03:30 WIB
Reporter : Fran Sinatra
Editor : Fazlul Rahman

1. Akses laman kur.bri.co.id.

2. Pilih “Ajukan Pinjaman”.

BACA JUGA:Sejarah, Kebudayaan dan Adat Istiadat Suku Betawi, Begini Kisah Awal Kemunculannya

3. Login menggunakan alamat email dan masukkan kata sandi jika sudah memiliki akun.

4. Jika tidak memiliki akun, pilih “Daftar”.

5. Daftar melalui akun Google.

6. BRI melalui e-mail yang telah didaftarkan akan mengirim verifikasi 

BACA JUGA:Sejarah dan Budaya Merantau Suku Madura, Kamu Sudah Tahu Belum?

7. Setelah akun sudah jadi, kembali ke laman https://kur.bri.co.id/.

8. Klik “Ajukan Pinjaman KUR”.

9. Baca dengan teliti halaman syarat dan ketentuan, kemudian klik “Saya adalah nasabah BRI” serta “Setuju dan Ajukan Pinjaman”.

10. Klik “I’m not a Robot”.

BACA JUGA:Rumah Peninggalan Raja Cungkai, Bukti Sejarah Zaman Kerajaan di Kabupaten Kaur

11. Isi informasi data diri secara lengkap.

12. Isi data usaha dengan lengkap.

13. Unggah beberapa dokumen.

Kategori :