Libur Telah Usai, Lakukan Ini Agar Anak Anda Kembali Semangat ke Sekolah

Selasa 16 Apr 2024 - 10:47 WIB
Reporter : Tri Shandy Ramadani
Editor : Fazlul Rahman

5. Membawa Makanan Dari Rumah

Tentunya di rumah-rumah anda masih tersedia kue-kue idul fitri, ini juga bisa dimanfaatkan. 

Minta anak anda untuk membawa kue tersebut ke sekolah dan makan bersama dengan rekan-rekannya. 

Atau anda juga bisa berkomunikasi dengan sesama orangtua murid dan meminta orang tua yang lain juga membawa kue ke sekolah. 

Sehingga anak anda akan bersemangat untuk datang ke sekolah lantaran akan bertukar kue dengan rekan-rekannya. 

Itulah beberapa tips agar anak anda tidak kehilangan semangat untuk datang ke sekolah. 

BACA JUGA:Cegah Konflik, Gubernur Bengkulu Minta BKSDA Segera Evakuasi Buaya Selagan

Tips tersebut tentunya lebih baik bagi anak dan akan membiasakan anak untuk sekolah pasca libur. 

Ini labih baik dibandingkan anda harus memarahi anak anda saat pagi menjelang ke sekolah. 

Memarahi anak sebelum berangkat ke sekolah justru berdampak buruk bagi anak saat berada di sekolah. (*)

Kategori :