Pinjaman KUR BSI 2024 Hingga Rp 175 Juta, Cek Persyaratan dan Skema Angsuran

Tabel angsuran KUR BSI tahun 2024. --

KORANRB.ID - Bank Syariah Indonesia (BSI) membuka pinjaman tunai untuk pelaku usaha micro, kecil dan menengah (UMKM) melalui platform pinjaman Kredit Usaha Rakyat (KUR).

Bagi pelaku usaha yang ingin melakukan pinjaman KUR BSI 2024 ini, sudah tentu banyak manfaat yang didapatkan, salah satunya KUR BSI menawarkan pinjaman tanpa riba. 

Patform pinjaman KUR yang ditawarkan BSI mulai Rp 20 juta, hingga Rp175 juta. Dengan persyaratan sebagai berikut: 

Untuk limit Pinjaman KUR maksimal Rp 20 juta. 

1. Warga Negara Indonesia.

2.  Usia minimal 21 tahun dan sudah menikah.

3. Memiliki usaha yang sudah berjalan minimal 6 bulan.

BACA JUGA:Tabel Pinjaman KUR Mandiri 2024, dari Rp 60 Juta - Rp100 Juta, Cek Syaratnya

4. Dokumen berupa fotocopy KTP, Kartu Keluarga, dan Legalitas Usaha.

Sedangkan untuk limit maksimal Rp 175 juta.

1. Warga Negara Indonesia.

2. Berusia minimal 21 tahun atau sudah menikah.

3. Memiliki usaha yang sudah berjalan minimal 6 bulan.

4. Dokumen berupa fotocopy KTP, Kartu Keluarga, Fotocopy NPWP, Fotocopy Agunan, dan Legalitas Usaha.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan