Bermanfaat bagi Pengidap Diabetes , Ini 9 Manfaat Minum Air Tebu untuk Kesehatan

Manfaat minum air tebu untuk kesehatan. Foto: Ilustrasi/ fran sinatra/ freepik/ koranrb.id--

8. Dapat Mencegah Bau Mulut dan Kerusakan Gigi

BACA JUGA:Jangan Asal Beli, Begini Tips Memilih Ban Mobil Bekas

Dengan konsumsi air tebu secara rutin dan teratur, maka akan dapat mencegah bau mulut dan kerusakan pada gigi.

Hal ini dikarenakan kandungan dari tebu yang kaya akan mineral dan fosfor, selain itu dapat juga membantu dalam membangun enamel gigi serta memperkuat gigi.

9. Bermanfaat bagi Pengidap Diabetes

BACA JUGA:Tips Mengatasi Penyakit Maag Saat Sedang Berpuasa di Bulan Ramadhan

Bagi kamu penderita diabetes, harus mewaspadai konsumsi gula yang berlebih.

Walaupun kandungan gula dalam tebu tergolong tinggi, tetapi jika dikonsumsi dalam jumlah yang sedang maka sangat bermanfaat bagi penderita diabetes.

Hal ini dikarenakan gula alami yang terkandung dalam tebu mempunyai indeks glikemik yang rendah.

BACA JUGA:Ini Tips Persiapan Kendaraan Sebelum Dipakai Mudik Lebaran

Sehingga dengan demikian jika konsumsi air tebu secara rutin dan dengan takaran yang pas, maka akan dapat membantu mencegah tingginya kadar gula darah dalam tubuh.

Namun demikian, sebelum kamu memutuskan untuk konsumsi air tebu, ada baiknya dikonsultasikan dengan dokter keluarga kamu lebih dulu. 

BACA JUGA:Lebaran Menguras Banyak Uang? Ini Tips yang Bisa Kamu Lakukan Agar Tidak Overspending

Itulah 9 (sembilan) manfaat minum air tebu untuk kesehatan, kamu mau coba? (**)

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan