Kasus Melonjak, Pemda Bengkulu Utara Libatkan TNI dan Polri Tangani Soal Demam Berdarah Dengue

GOTONG ROYONG MASSAL : Polisi bersama TNI saat melakukan kegiatan gotong royong massal. DOK/RB --

Perkebunan karet biasanya terdapat tempurung penampung karet yang juga menampung air dan bisa menjadi tempat berkembang biak nyamuk demam berdarah. 

Namun sejauh ini angka kesembuhan penyakit demam berdarah di Bengkulu Utara sangat tinggi dan hampir seluruh masyarakat yang terjangkit bisasembuh. 

Namun kondisi sakit akan semakin parah jika memang masyarakat yang terjangkit tersebut memiliki penyakit bawaan.

Kondisi adanya penyakit bawaan ini bisa membuat pasien sulit sembuh karena penyakit demam berdarah bisa membuat penyakit bawaan terdampak lebih parah. 

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan