Cegah Penuaan Dini, Ini 4 Manfaat Udang untuk Kesehatan Tubuh

Udang galah. Foto: Ilustrasi/ fran sinatra/ ai creator/ koranrb.id--

BACA JUGA:Jangan Takut Berwira Usaha, Berikut 9 Tips Menjadi Pengusaha Sukses

~ Tembaga: 0,40 mg.

~ Zink: 0,8 mg.

Telah dirangkum koranrb.id, berikut 4 manfaat udang untuk kesehatan tubuh, adalah: 

1. Dapat membantu proses menurunkan berat badan

BACA JUGA:Coba Lakukan 5 Tips Ini, Supaya Aki Mobil Lebih Awet

Apabila kamu sedang menjalani program diet tinggi protein untuk menurunkan berat badan, maka kamu bisa memanfaatkan udang sebagai menu untuk program diet.

Udang memiliki protein tinggi, selain itu udang juga memiliki kandungan vitamin D dan zat besi yang dapat meningkatkan leptin dalam tubuh. 

BACA JUGA:Baru Belajar Sepakbola? Lakukan 7 Tips Ini Biar Jago

Hormon leptin bisa menunda rasa lapar dan nafsu makan lebih lama.

Udang memiliki kandungan yodium yang tinggi, sehingga dapat mendukung fungsi kelenjar tiroid. Oleh karena itu udang bisa membantu menurunkan berat badan, sekaligus menghindari dari berbagai macam pemyakit, contohnya penyakit gondok dan gangguan autoimun.

BACA JUGA:10 Tips Pilih Outfit Hijab Saat Liburan ke Pantai, Utamakan Serba Putih

Hati-hati jika anda sedang menjalani diet tinggi protein

Apabila kamu sedang menjalani diet untuk menurunkan berat bada, atau pun sedang menjalani program untuk membentuk otot tubuh.

BACA JUGA:Tips Rawat Kendaraan Pasca Mudik Libur Lebaran ala Daihatsu

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan