Langka yang Harus Dilakukan Agar Tak Menjadi Koban Kebakaran, Berikut Penjelasannya

MOBIL DAMKAR: Menjadi unit penolong saat kebakaran terjadi. (Foto: Firmansyah)--

8. Beri Informasi kepada Petugas Pemadam Kebakaran.

Setibanya petugas pemadam kebakaran, berikan informasi yang anda miliki tentang situasi kebakaran dan apakah ada orang lain yang masih berada di dalam bangunan atau area yang terancam.

Sampaikan juga lokasi dan posisi pintu-pintu darurat dan kemungkinan korban lain berkumpul.

Ingatlah bahwa keselamatan adalah prioritas utama saat menghadapi kebakaran.

Tindakan cepat dan tepat dapat membantu anda dan orang lain untuk keluar dari situasi tersebut dengan selamat. (*)

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan