Pecinta Sambal Wajib Coba Resep Sambal Bawang Yang Simple dan Tahan Lama Ini

Sambal bawang yang gurih dan pedas simple dibawa ke mana-mana. IG Dapur Hermawan.KORANRB.ID--

BACA JUGA:Disukai Banyak Orang, Ini 6 Kasiat Ceker Ayam Untuk Kesehatan

Pertama yang harus dilakukan adalah goreng bawang putih yang sudah di geprek terlebih dahulu dengan api sedang hingga kecoklatan kemudian sisihkan, masukan bawang merah cabai rawi ke dalam blender cincang hingga halus usahan tidak terlalu halus untuk dapat tekstur dari bawang dan cabai yang masih kasar.

Setelah di cincang, masukan cabai dan bawang ke dalam minyak tambahkan terasi, dan masak dengan api yang sedang. Ingat untuk memasak sambal api tidak boleh besar dan harus diaduk terus tujuannya agar sambal yang di masak tidak gosong dan matangnya lebih merata. 

BACA JUGA:Bisa Menambah Stamina! Ini 8 Manfaat Kakao bagi Kesehatan yang Jarang Diketahui

Bumbui sambal dengan garam, gula, dan juga penyedap rasa. Jangan lupa tambahkan sedikit air, lalu masak sampai dengan susut dan sambal bawang bisa di sajikan. 

Hanya dengan di temani telur goreng dan kerupuk menyantap sambal ini sudah sangat nikmat. Ditanbah lagi sambal ini juga cukup tahan lama meskipun tidak menggunakan bahan pengawet selamat mencoba.

 

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan