Pial Unik! Berikut 7 Fakta Burung Lonceng Berjanggut

Burung lonceng berjanggut. Foto: Ilustrasi/ fran sinatra/ ai creator/ koranrb.id--

BACA JUGA:Seukuran Telapak Tangan Manusia! Berikut 5 Fakta Unik Laba-Laba Jaring Emas, Dapat Memangsa Burung

Dikutip dari IUCN Red List, populasi burung lonceng berjanggut mengalami penurunan secara lokal di bagian timur laut Brasil. 

Dimana hal tersebut mengakibatkan adanya perusakan habitat dan penangkapan besar - besaran untuk perdagangan burung. 

Tetapi burung ini, memiliki wilayah jelajah yang sangat luas. 

BACA JUGA:Warna Mata Biru Kobalt! Berikut 6 Fakta Unik Pecuk Brandt, Burung Penyelam Handal

Oleh karena itulah, jenis burung lonceng berjanggut belum mendekati ambang batas kerentanan berdasarkan kriteria ukuran dari wilayah jelajahnya.

Burung lonceng berjanggut adalah jenis yang memiliki beberapa ciri khas yang unik dari pejantannya, seperti pada bagian pialnya dan suaranya.

BACA JUGA:Terancam Punah! Berikut 3 Fakta Unik Bangau Bluwok, Paling Banyak Ditemukan di Indonesia

Oleh sebab itulah, mari kita menjaga keberadaan jenis burung unik ini supaya kelestariannya tetap terjaga. (**)

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan