Terkait Polemik Pemalsuan Tanda Tangan di PT Agra Sawitindo, Permintaan Ketua DPRD Bengkulu Tengah
Terkait polemik pemalsuan tanda tangan di PT Agra Sawitindo, permintaan Ketua DPRD Bengkulu Tengah --jeri/rb
Apalagi debu hitam sempat meneror atau mengotori rumah warga Desa Ujung Karang beberapa waktu lalu.
Dari pantauan RB, asap hitam tersebut masih kerap keluar dan muncul. Bahkan asap tersebut terlihat sangat jelas dari kantor Bupati Bengkulu Tengah.
Menurut pengakuan PT Agra Sawitindo, asap hitam yang meresahkan warga tersebut disebabkan boiler yang mengalami kerusakan. Akibatnya asap hitam tersebut, Dinas Lingkungan Hidup (DLH) Kabupaten Benteng sudah menegaskan jika hal tersebut pencemaran lingkungan.