Tercemari Plastik Berbahaya! Berikut 6 Fakta Burung Penciduk Berkaki Daging

Burung penciduk berkaki daging. Foto: Ilustrasi/ fran sinatra/ ai creator/ koranrb.id--

BACA JUGA:Bukan Hiasan! Berikut 7 Ikan Unik yang Memiliki Tanduk

Pada saat terbang mengepakkan sayapnya, maka burung ini terlihat cantik.

Panjang tubuh burung berkaki daging 40 - 48 cm, dengan berat tubuhnya sekitar 533 - 765 gram.

Sedangkan bentangan sayapnya sekitar 99 - 116 cm. 

2. Habitatnya

BACA JUGA:Ikan Hias! Berikut 6 Fakta Unik Ikan Channa, sang Predator dengan Tampilan Memukau

Habitat burung ini terdapat di Australia bagian barat dan selatan, Selandia Baru dan pulau Lord Howe. 

Selain itu, burung penciduk berkaki daging juga ditemukan di Samudra Pasifik dan Samudra Hindia.

Burung ini aktif di malam hari (nokturnal) yang membuat sarang di pesisir pantai, di permukaan perairan terbuka dan juga terkadang menetap di perairan hangat. 

BACA JUGA:Mirip Alien! Berikut 5 Fakta Unik Naga Hitam, Ikan Laut Dalam

Biasanya mereka menggali liang bawah tanah dengan panjang sekitar 2-3 meter atau bahkan lebih, jelas Oiseaux birds.

3. Burung penciduk berkaki daging, dapat menyelam untuk mencari makanan di laut

Oleh karena burung ini adalah pelagis (hewan yang hidup di perairan terbuka), sehingga ketika mencari mangsa, mayoritas berasal dari biota laut. 

BACA JUGA:Peniru Suara Ulung! Berikut 5 Fakta Unik Garugiwa, sang Burung Arwah

Tentunya burung ini dapat berenang dalam kedalaman dangkal maupun 5 meter atau pun lebih. 

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan