Ini 3 Titik Panas Penyumbang Kemarau di Bengkulu
PANAS: Suasan di Kota Bengkulu ketika siang hari yang begitu panas. WEST JER TOURINDO/RB--
Ia melanjutkan bahwa masyarakat juga diharapkan untuk tidak membuka lahan dengan cara dibakar karena berpotensi dapat membesar sehingga menimbulkan kebakaran hutan.
“Selain bakar sampah di wilayah rawan kebakaran kita juga tekankan untuk masyarakat untuk tidak membakar lahan. Pasalnya di cuaca seperti ini bisa berakibat kebakaran,” jelas Yuliansya.
BACA JUGA:Pemkot Bengkulu fasilitasi 10 Pasang Calon Pengantin Menikah Gratis
BACA JUGA:Sudah 139 PPPK Pemprov dan Pemkot Kredit di Bank Bengkulu Cabang Utama
Larangan tegas ini bukanlah larangan yag tidak berdasar, petugas pemadam kebakaran melihat potensi rawan kebakaran saat ini seperti beberapa hari lalu, sehari 3 kali kebakaran dengan tempat yang berbeda.
“Dengan diberikannya informasi titik panas serta laporan suhu maka seharusnya bisa menguatkan larangan kami itu,” tutup Yuliansya. (