Kamu Wajib Mendapat Asupan Vitamin D Jika Mengalami Ini

Kamu Wajib Mendapat Asupan Vitamin D Jika Mengalami Ini --Disway

Kurangnya vitamin D dapat menyebabkan penurunan produksi serotonin, yang akhirnya berdampak pada suasana hati seseorang.

3. Nyeri otot

Nyeri otot yang tidak jelas penyebabnya bisa menjadi tanda lain dari kekurangan vitamin D. 

BACA JUGA:Honorer Pemkab Seluma jadi Korban Begal Payudara, Pelakunya Diduga Seorang ASN, Sepeda Motor jadi Barang Bukti

Vitamin D membantu dalam penyerapan kalsium, mineral yang sangat penting bagi kesehatan otot. 

Ketika tubuh tidak memiliki cukup vitamin D, kemampuan otot untuk berkontraksi dengan benar terganggu, menyebabkan rasa sakit, kekakuan, atau kram yang sering dirasakan pada otot.

4. Mudah flu dan sistem kekebalan tubuh yang lemah

Vitamin D juga dikenal sebagai immune booster yakni zat yang meningkatkan daya tahan tubuh terhadap infeksi. 

BACA JUGA:Hingga September, Realisasi PBB-P2 di Kota Bengkulu Hanya Rp 17 Miliar, Padahal Target Tahun Ini Rp 46 Milar

Vitamin ini bekerja dengan cara mendukung sel-sel kekebalan tubuh seperti makrofag dan Tlimfosit dalam melawan patogen berbahaya seperti virus dan bakteri. 

Kekurangan vitamin D membuat tubuh lebih rentan terhadap infeksi, termasuk flu, pilek, atau penyakit pernapasan lainnya.

5. Sulit berkonsentrasi dan penurunan kognitif

Kekurangan vitamin D juga bisa memengaruhi kemampuan kognitif seseorang. 

BACA JUGA:Bukan Hanya karena Nektar! Berikut 5 Penyebab Serangga Hinggap di Bunga

Ketika tubuh kekurangan vitamin ini, seseorang mungkin mengalami masalah dalam berkonsentrasi, mudah lupa, atau bahkan mengalami penurunan daya ingat jangka pendek.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan