KPU Rp 23 Miliar, Bawaslu Rp 7 Miliar, NPHD Pilkada Kepahiang Akhirnya Diteken
TEKEN: Ketua KPU Kepahiang Ikrok disaksikan pihak terkait akhirnya menandatangani NPHD Pilkada Kepahiang, kemarin--Heru/rb
Dengan rinciannya, Rp 22 miliar untuk KPU Kepahiang dan Rp 7 miliar untuk Bawaslu Kepahiang, namun tetap saja kesepakatan tak tercapai.
Padahal sebelumnya, eksekutif dan legislatif telah menaikkan alokasi dana hibah dari hanya Rp 17 miliar untuk KPU, dan Bawaslu Rp 6 miliar, sehingga total Rp 23 miliar.
Saat itu, KPU dan Bawaslu Kepahiang tetap bertahan pada alokasi dana hibah dengan rincian, KPU Rp 23 miliar dan Bawaslu Rp 7,5 miliar. (oce)