Penertiban Pedagang Kaki Lima di Kawasan Taman Merdeka Setelah Lebaran
Editor: Sumarlin
|
Senin , 13 Jan 2025 - 23:42
JUALAN: Pedagang kaki lima di Taman Merdeka Jalan Sudirman Kota Manna masih berjualan, Senin, 13 Januari 2025.-foto: rio/koranrb.id-
Sebelumnya, Dinas Pariwisata Kabupaten Bengkulu Selatan akan menertibkan PKL di Taman Merdeka awal Januari ini. Namun upaya tersebut dibatalkan lantaran hearing dengan DPRD Bengkulu Selatan.