Tahun Ini, Beli Elpiji 3 Kg Pakai Aplikasi dan KTP

PEMBELIAN: Warga mendatangi pangkalan gas untuk membeli bahan bakar gas elpiji yang mereka butuhkan.--ALVIN/RB

Sementara itu, warga kelurahan Bentiring Permai, Eka Rahmawati menyebutkan masih merasa bingung dengan sistem pembelian gas subsidi menggunakan KTP.

“Lihat di berita mau diterapkan, saya bingung gimana cara beli karena ribet kan, apalagi karena belum ada sosialisasi dari pihak pangkalan,” sebut Eka.

BACA JUGA: Awal Tahun, Mutasi Eselon II, Rekom KASN Belum Turun Pelantikan Ditunda

Eka juga berharap, gas elpiji 3 kilogram dapat dikonsumsi oleh masyarakat menengah ke bawah. Karena saat ini, meskipun memiliki gaji UMK tidak menjamin dapat mencukupi kebutuhan sehari-hari.

“Harapannya gas ini bisa dibeli masyarakat menengah kebawah, karena kita sama-sama butuh, dan pendapatan kita cukup pas-pasan meskipun kategori masyarakat ekonomi menengah,” tutupnya.(dna)

 

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan