Ada Rp5,3 Miliar KUR, Cek Syarat dan Ketentuan

Hendry Hadinata menyampaikan alokasi KUR 2024 di Bank Bengkulu mencapai Rp5,3 miliar. Foto: HERU/RB --

Bagi masyarakat Kabupaten Kepahiang yang ingin mendapatkan pinjaman KUR dari Bank Bengkulu, syarat yang mesti disiapkan tak sulit. 

Secara umum pelaku usaha mesti melengkapi dokumen seperti KTP, KK (Kartu Keluarga), Surat Nikah atau Surat Cerai, SKU (Surat Keterangan Usaha) dari kepala daerah setempat RT/RW dan NPWP (wajib untuk pinjaman di atas Rp50 juta). 

Jika dirasa syarat pengajuan KUR yang dimiliki telah lengkap, nasabah dapat mendatangi Bank Bengkulu Cabang Kepahiang terdekat.

"Petugas kami akan memberi layanan maksimal dalam hal penyaluran KUR 2024 ini. Namun, tetap mengedepankan syarat dan ketentuan yang berlaku,’’ ujarnya. 

‘’Kami juga akan tetap mempedomani ketentuan yang ada dalam hal penyaluran KUR 2024 ini," demikian Hendry.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan