Susah-susah Gampang Ajarkan Anak Berhitung, Ikuti Langkah Berikut Ini

BERHITUNG: Ajarkan anak berhitung bisa dilakukan ibu langsung dari rumah.--HERU/RB

BACA JUGA:Berdoa Langsung Diijabah, Berikut Keutamaan Malam Nisfu Syaban

Kalau si Kecil belum siap untuk mencontoh perilaku ini, cukup tunjukkan sesekali padanya. 

Pada akhirnya, ia akan mengangkat jumlah jari yang benar. Kalau benar, Ibu bisa katakan, "Ya, itu benar!". Ibu juga harus menjaga kegiatan belajar tetap menyenangkan dan tanpa beban, ya.

Lewat metode sederhana ini, lama kelamaan mereka bisa paham dalam belajar menghitung angka.

 Selanjutnya,  juga bisa mengajarkan penjumlahan, pengurangan, perkalian, dan pembagian sederhana. 

Manfaat metode jarimatika dalam meningkatkan kemampuan matematika anak telah dibuktikan melalui berbagai penelitian. 

BACA JUGA:Bedah 50 Unit RTLH Belum Jalan, Perkimta Benteng Ungkap Penghalang

Diantaranya, ditemukan bahwa metode ini mampu meningkatkan kemampuan perkalian pada anak yang kesulitan belajar matematika.

2. Belajar dengan Krayon

Anak-anak pasti senang bermain dengan krayon warna-warni.

Nah, benda yang satu ini dapat Ibu gunakan untuk mengajarkan belajar berhitung anak TK. 

Misalnya, ketika Ibu memberi anak satu buah krayon, maka katakan satu kepadanya.

BACA JUGA:Menlu: Israel Harus Keluar dan Ganti Rugi Warga Palestina

Saat Ibu memberinya dua, katakan dua dan seterusnya. 

Buatlah anak menghitung kembali setelahnya dengan meminta krayon tersebut dari si Kecil, seperti dengan mengatakan, “Coba kasih Ibu tiga krayon.”

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan