Pleno KPU Kabupaten Bengkulu Selatan Dimulai, Ini Prediksi Nama Caleg Terpilih

Pleno KPU Kabupaten Bengkulu Selatan dimulai, ini prediksi nama caleg terpilih--RIO/RB

Berikutnya suara partai terbanyak ketiga adalah partai PAN dengan raihan suara 20.631 dan calon anggota legislatif berpeluang duduk adalah Doni Syaputra.

Selanjutnya suara partai terbanyak keempat adalah partai PAN dengan raihan suara 17.591 dan calon legislatif berpeluang duduk adalah Darhan.

BACA JUGA:Mau Mahir Menulis Konten di Web? Berikut Hal Yang Perlu Kamu Ketahui

BACA JUGA:Versi Inspektorat TGR di DPRD Bengkulu Selatan Rp3,7 Miliar, 35 Saksi Diperiksa Jaksa

Selanjutnya suara partai politik terbanyak kelima adalah partai PDI Perjuangan dengan raihan suara 17.005 dan calon legislatif berpeluang duduk adalah Ketua DPRD Bengkulu Selatan saat ini Barli Halim.

Dan suara partai terbanyak keenam adalah partai Gerindra dengan raihan suara 11.400 dan calon legislatif berpeluang duduk adalah Herwin Suberhani.

Sedangkan untuk 25 nama DPRD Kabupaten Bengkulu Selatan berpeluang duduk yakni dimulai dari Dapil 1 Kecamatan Manna, Manna dan Pasar Manna 10 kursi.

Partai Nasdem 7.009 suara, calon suara terbanyak Nurmalena Gusnan. Partai PDI Perjuangan 6.597 Suara, calon suara terbanyak Rudi Hartono.

Partai PPP 4.987 Suara, calon suara terbanyak Nurmansyah Samid. Partai Golkar 4.384 Suara, calon suara terbanyak Dodi Martian.

BACA JUGA:Segera Disidang, Tersangka Kasus Korupsi Retribusi TKA ke Pengadilan Tipikor Bengkulu

BACA JUGA:Tidak Puas Hasil Pleno Kabupaten, Caleg dan Parpol Bisa Lakukan 2 Langkah Ini

Partai Hanura 3.950 Suara, calon suara terbanyak Iin Setiawan.

Partai PKS :2.680 Suara, calon suara terbanyak Heryanto.

Partai Demokrat 2.629 suara, calon suara terbanyak Darmin.

Partai Gerindra  2.347 Suara calon suara terbanyak Debi Setiawan.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan