Segel Kantor Desa dan Minta Pecat Kades Suka Bandung, Pastikan Penyebab

SEGEL: Aparat pemerintah dan penegak hukum Bengkulu Selatan mengecek kantor Desa Suka Bandung dalam kondisi disegel masyarakat. Foto: Rio Agustian/RB --

Memberikan pelayanan kantor desa, sudah berlangsung baik dan tidak ada masalah. "Tapau lawan politik, ndak jatuhka," ujar Asiun.

Terhadap kejadian ini Asiun menyerahkan sepenuhnya permasalahan ke aparat pemerintah dan aparat penegak hukum. 

Sebab penyegelan Kantor dan tuntutan sebagainya untuk memecat dirinya dari jabatan kades bukan wewenang sekelompok masyarakat tersebut.

Asiun berharap permasalahan ini tidak berlangsung lama dan ada pihak berwenang yang dapat menyelesaikan permasalahan tanpa terjadi kerusuhan dan sebagiannya. "Ada aparat kita serahkan sepenuhnya," ucapnya.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan