Lebih Bahaya dari Gigitan Harimau, Inilah Laba-laba Paling Mengerikan di Dunia

Lebih Bahaya dari Gigitan Harimau, Inilah Laba-laba Paling Mengerikan di Dunia--

KORANRB.ID - Laba-laba adalah salah satu jenis hewan yang sangat unik, dimana di bisa mengeluarkan cairan khusus dari dalam tubuhnya seperti jaring.

Di dunia ini, setidaknya ada 43 ribu jenis spesies laba-laba diantara itu ada beberapa yang memiliki bisa atau racun yang sangat berbahaya bagi tubuh manusia.

Bagaimana tidak beberapa jenis laba-laba dengan gigitannya bisa membunuh seorang pria dewasa dengan hanya hitungan menit.

Berikut adalah beberapa jenis laba-laba yang memiliki racun yang sangat berbahaya di dunia :

1. Laba-laba Funnel

Laba-laba ini terkenal dengan racun yang sangat berbahaya, hanya dengan dosis 0,5 miligram saja bisa berakibat fatal pada manusia atau manusia.

BACA JUGA:Fakta Unik Pulau-Pulau di Negara Indonesia, Salah Satunya Bengkulu Memiliki Pulau Paling Sedikit

Laba-laba jenis ini, banyak di temukan di negara Australia saking berbahayanya.

Pemerintah Australia mengeluarkan peringatan kepada pengunjung taman reptil agar tidak dekat laba-laba ini. Boleh mendekat tapi dengan jarak 50 meter.

2. Laba-laba Petapa Chilean

Jika di terjemahkan, jenis laba-laba ini punya nama panggilan sebagai pertapa. Sesuai dengan namannya jenis ini, cukup jarang pergi ke daerah manusia dan lebih memilih berdiam di diri di habitatnya menunggu mangsanya datang.

Laba-laba ini tidak akan menggigit kecuali memang dalam keadaan terdesak, tapi sekalinya menggigit efek yang ditimbulkan bisa berakibat fatal.

Racun yang menyebar akan merusak sistem syaraf secara serius bahkan membuat kehilangan nyawa.

BACA JUGA:Wajar Harga Bekas Honda Beat Karbu Masih Tinggi, Ternyata Ini Kelebihannya

3. Laba-laba Srigala

Laba-laba ini memiliki panjang 5 centimeter ini dianggap sangat berbahaya dan perlu di jauhi. Pasalnya, laba-laba ini sangat suka bersembunyi di semak-semak.

Tidak semengerikan namannya, jenis yang satu ini tidak akan membuat orang sampai meninggal hanya akan menimbulkan efek gatal-gatal sepert alergi ketika di gigitnya. Namun tetap saja, hewan ini perlu di hindari.

4.laba-laba sicarius

Warna tubuhnya jenis laba -laba yang satu ini mirip sekali dengan pasir, makannya menjadi salah satu jenis yang paling ditakuti di habitatnya. Sebab memiliki kemampuan kamuflase yang sangat hebat.

Racun yang terkandung di dalam tubuh hewan ini bisa mengakibatkan gagal ginjal, pendarahan bahkan kematian.

5. Laba-laba Cyclocosmia

Mempunyai bentuk badan berbeda dengan laba-laba pada umumnya. Jenis ini sering dianggap sebagai salah satu yang paling unik dan berbahaya.

BACA JUGA: 6 Dampak Perkebunan Sawit Terhadap Lingkungan

Jenis ini berbahaya bukan karena racunnya tapi kemampuannya membuat jebakan di dalam tanah yang bisa dengan mudah mengecoh mangsa maupun manusia.

Itulah 5 jenis laba-laba yang paling berbahaya di dunia, jika bertemu lebih baik dihindari. (*)

 

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan