Robin Hood Thailand Pembunuh Polisi Ditangkap Setelah 6 Bulan Buron, Begini Kronologisnya

Robin Hood Thailand pembunuh Polisi ditangkap setelah 6 bulan buron, begini kronologisnya --

KORANRB.ID - Petualangan buronan internasional yang dikenal sebagai robin hood asal Thailand berakhir di Indonesia.

Bareskrim berhasil menangkap Chaowalit Thongduang alias Pang Na-Node alias Sulaiman di Bali Kamis lalu 30 Mei 2024.

Begini kronologisnya. 

Chaowalit menjadi buronan paling dicari polisi Thailand setelah kabur dari penjara dengan membunuh seorang anggota polisi.

BACA JUGA:PPDB Lebong, Boleh Titip KK Terdekat dengan Sekolah Tujuan

BACA JUGA:Bubuk Abate Jadi Solusi Pencegahan DBD, Ini Cara Penggunaannya

Di Thailand, Chaowalit dikenal sangat licin untuk ditangkap.

Sebab, dia menguasai sebuah wilayah di Thailand bagian Utara, salah satu cara yang dilakukannya dengan menjadi robin hood atau membagi-bagikan uang hasil penjualan narkobanya ke masyarakat kampung. 

Kabareskrim Komjen Wahyu Widada menuturkan bahwa buronan asal Thailand ini masuk ke Indonesia Desember 2023 lalu.

Dengan mengendarai sebuah kapal speed boat selama 17 jam dari Thailand masuk ke Indonesia.

BACA JUGA:Perhitungan KN Desa Puguk Pedaro, Inspektorat Temukan KN Rp804 Juta

BACA JUGA:Perhitungan KN Desa Puguk Pedaro, Inspektorat Temukan KN Rp804 Juta

"Mendarat di Aceh," paparnya. 

Lantas di Aceh, telah ada kaki tangannya yang membantu dengan memberikan tempat menginap sekaligus membuatkan sejumlah kartu identitas.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan