Rahasia Kecantikan dari Teh Hijau! Berikut Beberapa Manfaat Teh Hijau Untuk Kecantikan.

Minggu 21 Apr 2024 - 17:01 WIB
Reporter : Fiki Susadi
Editor : Fazlul Rahman

2. Melawan Penuaan Dini

Siapa Sih yang Ingin Wajahnya Lebih terlihat Tua daripada umurnya? Berikut ini manfaat daun teh untuk kecantikan ialah untuk melawan penuaan dini.

BACA JUGA:Anti Kejang, Ini 7 Manfaat Putri Malu Bagi Kesehatan

Kulit adalah organ tubuh yang paling sering terjadinya penuaan dini, seiring dengan bertambahnya usia.

Sifat Antioksidan yang ada dalam teh hijau memiliki manfaat untuk meremajakan, melindungi sel-sel kulit Serta dapat memperbaiki sel-sel kulit.

Antioksidan Bermanfaat untuk mengurangi tanda-tanda penuaan dini dan membuat kulit kusam terlihat lebih sehat serta cerah.

Kandungan vitamin dalam teh hijau terutama vitamin B2 juga dapat membuat kulit terlihat lebih awet muda, kandungan vitamin B2 memiliki kemampuan untuk menjaga kadar kolagen yang dapat meningkatkan kekencangan kulit.

BACA JUGA:Pernah Melihat Petunjuk Arah Jalur Evakuasi? Ini Pentingnya Jalur Evakuasi saat Kondisi Darurat

3. Mengobati Masalah Jerawat.

Sifat Antioksidan, antiinflamasi dan antimikroba dalam teh hijau dapat membantu menenangkan jerawat dan kulit berminyak.

Polifenol dalam teh hijau ketika dioleskan kepada kulit dapat membantu mengurangi sekresi sebum yang dapat menyebabkan jerawat.

Kandungan Polifenol dalam teh hijau dapat bermanfaat untuk melawan infeksi dengan cara menghancurkan membran bakteri, artinya teh hijau bisa menjadi obat yang berguna untuk mengendalikan pertumbuhan bakteri yang menyebabkan tumbuh jerawat.

4.Bantu Mencerahkan Kulit.

Kandungan Vitamin C pada Teh Hijau dikenal dapat membantu mencerahkan kulit, vitamin C juga dapat membantu meratakan warna kulit dan memperbarui tampilan kulit.

BACA JUGA:Dijamin Gak Bakal Rugi! Berikut Tips Berternak Bebek Pedaging yang benar

Selain Mengandung Vitamin C, Vitamin A dalam teh Hijau juga dikenal sebagai retinol yang dapat membantu untuk menjaga dua lapisan kulit teratas.

Kategori :