Khasiat Daun Pepaya, Ini 5 Jenis Daun Untuk Mengatasi Asam Lambung

Jumat 26 Apr 2024 - 19:30 WIB
Reporter : Fran Sinatra
Editor : Fazlul Rahman

Walaupun begitu, kamu dapat konsumsi ekstrak daun pepaya dengan batas yang wajar.

BACA JUGA:Bunga Pepaya Dapat Mencegah Stroke dan Bisul Lambung

Dalam hal ini untuk konsumsi ekstrak daun pepaya tersebut tidak lebih dari 5 (lima) hari.

Tetapi perlu diingat, dalam konsumsi daun pepaya jika dalam jumlah yang berlebihan akan dapat menyebabkan efek samping seperti mual dan muntah.

Ada 5 jenis daun lainnya selain daun pepaya yang diketahui memiliki manfaat bagi penderita asam lambung.

BACA JUGA:Tips Memilih Isi Seserahan, Jangan Sampai Keliru Lebih Baik Bawa Pasangan

Dihimpun koranrb.id dan dilansir dari berbagai sumber, berikut 5 (lima) daun untuk mengatasi asam lambung, adalah:

1. Daun Kemangi

Daun kemangi mempunyai kandungan antioksidan serta serat.

BACA JUGA:Pahami Penggunaan Hipnotis dan Gendam dalam Aksi Kejahatan, Begini Tips Agar Terhindar

Adapun kandungan yang terdapat dalam daun kemangi, bisa menurunkan asam lambung dan dapat meningkatkan produksi lendir pelindung di dinding lambung.

Daun kemangi dapat dibuat teh, dengan cara ambil 2 -3 lembar daun kemangi kemudian direbus, atau bisa juga dikonsumsi sebagai lalapan.

BACA JUGA:Boros dan Sulit Sekali Ingin Menabung, Coba Ikuti 5 Tips Ini!

Tetapi bagi kamu yang memiliki masalah pendarahan, sebaiknya berhati-hati karena kemangi dapat mempengaruhi tekanan darah dan pembekuan darah.

2. Daun Mint

Kandungan serat yang terkandung dalam daun mint dapat membantu meredakan gejala gangguan pencernaan dan asam lambung tinggi.

Kategori :