5. Beberapa spesies burung pelatuk terancam punah
Jenies burung pelatuk ini mempunyai beberapa spesies yang tersebar di beberapa benua.
Diantaranya dengan banyaknya spesies burung pelatuk, ada juga beberapa spesies yang paling terkenal, seperti pileated, downy dan red headed.
BACA JUGA:Endemik yang Langka! Ini 10 Hewan yang Hanya Bisa Ditemui di Indonesia
Namun demikian, keberadaan jenis burung pelatuk pada saat ini terancam punah.
Hal tersebut karena terusiknya habitat burung pelatuk dan dengan adanya polusi udara.
Burung pelatuk adalah jenis dari ordo piciformes.
BACA JUGA:Kapibara Hewan Pengerat Raksasa, Benarkah Perenang Unggul?
Jenis burung ini dapat ditemukan di seluruh dunia dan termasuk sejumlah spesies, biasanya berjumlah 218, temasuk burung pelatuk paruh gading.
Ada beberapa burung pelatuk dalam ordo piciformes yang memiliki kaki zigodaktil, dengan 2 (dua) jari kaki yang mengarah ke depan, sedangkan 2 (dua) lainnya mengarah ke belakang.
BACA JUGA:Benarkah Kutu Busuk Hewan Terkecil Di Dunia?
Kaki – kaki pada burung pelatuk, walaupun beradaptasi untuk berpegangan di permukaan yang vertikal, tetapi bisa juga digunakan untuk menggenggam atau pun bertengger.
Dalam beberapa spesies hanya mempunyai 3 (tiga) jari kaki.
Lidah panjang pada burung pelatuk dapat dijulurkan keluar untuk menangkap serangga.
BACA JUGA:Bukan Rempah Biasa, Ternyata Bunga Lawang Bisa Usir 3 Hewan Ini dari Rumah
Adapun burung pelatuk mendapatkan namanya dari kebiasaan beberapa jenisnya menyadap serta mematuk batang pohon dengan paruhnya.