8 Minuman Khas Nusantara yang Kaya Khasiat

Senin 06 May 2024 - 21:35 WIB
Reporter : Rio Agustian
Editor : Fazlul Rahman

Teh gaharu memiliki rasa yang sedikit pahit tapi tetap menyegarkan, serta dapat menenangkan tubuh dengan baik. 

Karena teh gaharu tersebut mengandung antioksidan yang sangat bermanfaat untuk detoksifikasi. 

Hebatnyaa, teh gaharu tersebut juga telah dipasarkan ke negara Asia singgah ke timur tengah.

5. Sarabba

Sarabba merupakan minuman khas nusantara yang berasal dari Sulawesi Selatan, tepatnya di Makassar.

BACA JUGA:Burung Purba yang Bisa Memangsa Manusia, Ini 5 Fakta Elang Haast

Minuman tersebut dikenal sebagai minuman penghangat dan juga menambah Stamina.

Sarabba tersebut mempunyai rasa pedas dari rempah dan sangat cocok diminum saat malam hari atau saat cuaca hujan dan di temani dengan pisang goreng. 

6. Ie Seureubet

Minuman yang satu ini berasal dari Aceh yaitu ie seureubet. 

Minuman tersebut sangat unik dari lada, jahe, pandan, kayu manis, cengkeh dan diberi gula merah.

Minuman ini bukan hanya sekedar minuman biasa, ie seureubet ini mengandung antioksidan yang cukup tinggi, sehingga bisa meningkatkan sistem kekebalan tubuh serta memulihkan tenaga setelah beraktivitas penuh.

BACA JUGA:Butuh Pinjaman Onine Tapi Takut Riba? Jangan Khawatir, Berikut 5 Pinjol Syariah

7. Bir pletok

Bir pletok adalah salah satu minuman khas dari Jakarta yang identik dengan aroma rempahnya yang kuat dan warnanya yang merah menyala.

Meskipun dinamakan bir, minuman tersebut idak mengandung alkohol sama sekali.

Kategori :