Jaga Kesehatan Kulit, Ini 7 Manfaat Daun Mengkudu bagi Kesehatan

Kamis 23 May 2024 - 18:25 WIB
Reporter : Fran Sinatra
Editor : Fazlul Rahman

Kandungan tersebut dapat mencegah efek radikal bebas di kulit akibat polusi, UV dan kotoran. 

BACA JUGA: 7 Manfaat Rosemary, Salah Satunya untuk Kesehatan Mata

BACA JUGA:Mitos Nenek Penunggu Batu Meja Lughor, Dikawal 2 Harimau

6. Dapat mengontrol tekanan darah

Daun mengkudu juga diyakini mampu mengontrol tekanan darah, karena  daun mengkudu mengandung berbagai senyawa aktif, termasuk alkaloid, flavonoid dan polifenol yang bersifat antihipertensi. 

BACA JUGA:Sehatkan Jantung dan Kulit, Berikut 4 Manfaat Kelapa Gading bagi Kesehatan Tubuh

BACA JUGA:Ajib! Ini 6 Fakta Unik Ayam Cemani, Mahal dan Langka berikut Mitos dan Manfaat Kesehatannya

Adapun cara kerjanya dengan membantu melebarkan pembuluh darah dan mengurangi resistensi pembuluh darah, sehingga bisa  menurunkan tekanan darah.

7. Dapat menjaga kesehatan jantung

BACA JUGA:Tingkatkan Sistem Kekebalan Tubuh, Berikut 12 Manfaat Jahe Merah untuk Kesehatan

BACA JUGA:Mitos Atau Fakta di Balik Nama Talang Aur, Desa di Kabupaten Empat Lawang

Penyakit jantung merupakan salah satu penyakit yang paling ditakuti bagi semua orang.

Hal ini dikarenakan dapat menjadi penyebab kematian, kandungan yang ada dalam daun mengkudu diyakini bisa untuk mencegah penyakit jantung. 

BACA JUGA:Turunkan Kadar Kolesterol Jahat, Ini 5 Manfaat Kulit Manggis bagi Kesehatan

BACA JUGA:Tebat Munting, Dibalik Pesonanya Tersimpan Mitos Keberadaan Ular Raksasa

Itulah 7 manfaat daun mengkudu bagi kesehatan tubuh, kamu sudah pernah makan daun mengkudu? (**)

Kategori :