BACA JUGA:Paling Setia! Ini 8 Fakta Menarik Burung Lovebird Simbol Kasih Sayang, Pembawa Keberuntungan
Dimana dalam waktu yang lama, pegunungan tersebut bebas dari binatang pemangsa.
Tetapi keberadaan dari merah telah menjadi ancaman bagi keberlangsungan hidup burung Takahe.
Hal tersebut dikarenakan rusa merah juga mengonsumsi rumput tussock yang jadi makanan utama burung burung takahe.
Dengan pengurangan populasi rusa merah berdampak pada meningkatnya perkembangan burung Takahe.
BACA JUGA:Dianggap Pembawa Sial! Berikut 5 Fakta Menarik Burung Murai Batu, Pengicau yang Indah
Tetapi keberadaan hewan lainnya seperti cerpelai di pegunungan tersebut, membuat burung yang tidak bisa terbang ini tersebut terancam.
Ada wabah dari cerpelai yang terjadi pada tahun 2007, akibatnya mengurangi separuh dari populasi burung Takahe di Pegunungan Murchison.
Selain ancaman cerpelai dan rusa merah, ada ancaman lain bagi Takahe adalah cuaca yang buruk dan longsoran salju.
5. Konservasi di habitat baru
BACA JUGA:Si Pembawa Keberuntungan! Berikut 7 Fakta Unik Burung Perkutut yang Harus Diketahui Pemiliknya
Pada saat ini burung takahe telah menjadi salah satu hewan konservasi yang diunggulkan.
Dimana jumlahnya per Oktober 2021, hanya 440 ekor.
Melalu Departemen of Conservation pemerintah Selandia Baru, telah berupaya untuk melestarikan burung endemik yang berbulu biru ini dengan cara memulihkannya.
BACA JUGA:Si Pembawa Sial yang Pendendam! Berikut 5 Fakta Unik Burung Gagak
Pemerintah Selandia Baru membuat habitat baru di Taman Nasional Kahurungi.