Terancam Punah! Berikut 7 Fakta Unik Vaquita, Lumba-Lumba Terkecil di Dunia

Minggu 16 Jun 2024 - 10:17 WIB
Reporter : Fran Sinatra
Editor : Fazlul Rahman

BACA JUGA:Si Cantik yang Terancam Punah! Berikut 6 Fakta Unik Jalak Bali, Burung Pemalu yang Punya Suara Merdu

Warna dasar tubuhnya abu-abu dengan bagian punggung terlihat lebih gelap. Bayi vaquita yang baru lahir umumnya juga berwarna lebih gelap.

2. Klasifikasi

Vaquita merupakan anggota dari lumba-lumba porpoise.

BACA JUGA:Terancam Punah! Berikut 5 Fakta Unik Elang Jawa, Burung Pemangsa Inspirasi Lambang Garuda

Hal ini dikarenakan mamalia laut kecil ini mempunyai ciri khas moncong yang tumpul tidak seperti lumba-lumba dolphin. 

Selain itu, vaquita juga masuk dalam Ordo Cetacea yang mana satu bangsa dengan paus. 

Oleh karena bentuk tubuhnya, vaquita sering disebut ikan padahal mereka adalah hewan Kelas Mammalia.

Dikutip dari Animal Diversity, mamalia laut ini merupakan satu dari empat spesies dalam Genus Phocoena. 

BACA JUGA:Wow! Berikut 5 Jenis Burung dari Famili Phasianidae yang dapat Dijumpai di Kalimantan

Adapun keempat jenis tersebut adalah Phocoena phocoena dengan nama ilmiahnya harbor porpoise, Phocoena sinus dengan nama ilmiahnya vaquita, Phocoena spinipinnis dengan nama ilmiahnya burmeisters porpoise dan Phocoena dipotrica dengan nama ilmiahnya spectacled porpoises. 

BACA JUGA:Memiliki Mekanisme Pendingin! Berikut 6 Fakta Unik Condor California, Burung Pemakan Bangkai

Dari jenis Phocoena phocoena mempunyai tiga subspesies yang dapat ditemukan di Samudera Atlantik, Samudera Pasifik dan Laut Hitam. 

3. Habitat asli dan pola hidup

Vaquita merupakan salah satu mamalia laut asli Teluk California, Meksiko. 

Kategori :