5. Soang
Soang adalah unggas yang berkerabat dekat dengan bebek.
Dikutip dari Wild Bird Scoop, kedua unggas tersebut masuk dalam famili Anatidae.
BACA JUGA:Berjalan di Dasar Laut! Berikut 6 Ikan Unik yang Tidak Berenang
Biasanya soang lebih besar dari bebek, unggas ini juga memiliki leher yang lebih panjang.
Selain itu, kedua unggas ini mempunyai temperamen yang berbeda.
Umumnya bebek bersifat tenang, hanya akan menyerang pada situasi tertentu.
Sedangkan soang cukup agresif dan akan mengejar siapa pun yang dirasa mengganggu.
BACA JUGA:Tips Berkomunikasi Agar Lebih Menarik dengan Lawan Bicara
6. Double Crested Cormorant
Double Crested Cormorant merupakan unggas laut yang cukup besar.
Berat rata – rata Double Crested Cormorant adalah sekitar 2,5 kg.
Dikutip dari Birds Advice, unggas ini mempunyai bulu hitam dan abu - abu tua.
BACA JUGA:Hobi Menatap Matahari! Berikut 5 Fakta Unik Sungazer, Reptil Mirip Naga yang Terancam Punah
Mempunyai paruh dengan ujung bengkok yang sempurna.
Dimana paruh tersebut dapat menangkap mangsa dan mencari makan melalui vegetasi bawah air.