KORANRB.ID – Kota yang bersih tentunya menjadi dambaan bagi masyarakat yang tinggal di sana.
Predikat kota sebagai daerah pusat pemerintah dan pusat aktifitas padat masyarakat bukan berarti membuat kota harus nampak kumuh dan tidak sehat.
Bahkan pemerintah terus menyusun program kebersihan kota dan bagi kota yang mengelola kebersihan akan diberikan piala Adipura oleh Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan.
Ada beberapa kriteria daerah kota untuk mendapatkan kriteria terbersih.
Diantaranya kebersihan lingkungan hidup, rendahnya polusi udara hingga pengelolaan dan pemanfaatan sampah.
Setidaknya ada 7 Kota terbersih yang berhasil dihimpun koranrb.id yang saat ini ada di Indonesia tahun 2024 sebagai berikut.
1. Kota Semarang
Kota Semarang adalah Kota terbersih di Indonesia.
Tak hanya di Indonesia, Kota Semarang juga mendapatkan penghargaan sebagai salah satu Kota Wisata terbersih di Asean.
BACA JUGA:Modus Korupsi BOS dan Hibah SMK IT Al-Malik Sama, Siswa Fiktif hingga Mark Up
Bahkan Kota Semarang pernah mendapatkan Piala Adiupura selama 6 kali berturut-turut.
Kota ini memiliki taman dan ruang terbuka hijau di wilayah perkotaan sebanyak 259 lebih.
Taman dan ruang terbuka hijau ini juga mendapatkan pengelolaan dan perawatan baik dari pemerintah.
2. Kota Surabaya