Mengenal Agama Sejak Kecil, Bekal Saat Dewasa Nanti

Sabtu 03 Aug 2024 - 22:22 WIB
Reporter : Rio Agustian
Editor : Ade Haryanto

BACA JUGA:Pisah Sambut Kapolda Bengkulu, 2 Jenderal Saling Beri Pesan Menuju Kemajuan

Sejalan dengan firman Allah surah Atahrim ayat 6, menjelaskan bahwa orang yang  beriman harus menjaga diri dan keluarganya dari siksa api neraka.

Dan manfaat mengenalkan agama kepada anak, anak bisa mengenal tuhannya melalui alam sekitar.

Anak mengenal dan terbiasa untuk melaksanakan ibadah amaliyah seperti sholat, puasa, zakat (sedekah).

Walaupun mereka baru bisa meniru. Menjadikan Anak memiliki karakter religus.

"Pemahaman orang tua terhadap agama inilah yang kemudian akan direalisasikan dlam bentuk pendidikan keluarga Islami pada anak.

Masya Allah tabarakallah," demikian Zelmi.

 

Kategori :