Infeksi Virus yang Ditularkan Tikus! Berikut 5 Fakta Demam Lassa

Senin 12 Aug 2024 - 18:00 WIB
Reporter : Fran Sinatra
Editor : Fazlul Rahman

Selain itu, sering kali sulit untuk dibedakan dengan kondisi demam berdarah virus lainnya.

Gejala demam ini biasanya bertahap dan dapat terjadi Sekitar 6 - 21 hari setelah infeksi terjadi. 

Sekitar 80 % kasus, tidak ada gejala atau ringan, rasa tidak enak badan secara umum (malaise), sakit kepala, dan demam ringan. 

Tetapi, pada sekitar 20 % kasus, ini bisa menjadi penyakit yang serius.

BACA JUGA:Domba Terbesar di Dunia! Berikut 5 Fakta Unik Argali

Adapun gejala dan tahap perkembangan demam Lassa, adalah: 

Tahap 1 (satu), 1 – 3 hari: Kelemahan umum, malaise, demam tinggi lebih dari 39 derajat Celsius, konstan dengan puncaknya 40 – 41 derajat Celsius 

BACA JUGA:Kucing Liar Fluffy Berekor Pendek! Berikut 5 Fakta Unik Bobcat

Tahap 2 (dua), 4 – 7 hari : Sakit tenggorokan (dengan bercak eksudatif putih), sakit kepala, punggung, nyeri dada, nyeri perut, konjungtivitis (mata merah), mual, muntah, diare, batuk, proteinuria, anemia, tekanan darah rendah (sistolik kurang dari 100 mmHg).

BACA JUGA:Bisa Beradaptasi di Perkotaan! Berikut 5 Fakta Unik Koyote 

Tahap 3 (tiga), setelah 7 hari: Pembengkakan wajah, kejang, pendarahan mukosa (mungkin terjadi di mulut, hidung, mata, vagina atau saluran pencernaan), kebingungan atau disorientasi 

Tahap 4 (empat), setelah 14 hari: Koma dan kematian. 

Orang dengan demam Lassa juga menunjukkan gejala lainnya, yaitu: 

BACA JUGA:Rakun Terkecil di Dunia! Berikut 6 Fakta Unik Rakun Cozumel yang Terancam Punah

~ Sulit bernapas

~ Kesulitan menelan

Tags :
Kategori :

Terkait