Agar dapat menggunakan metode pembayaran QRIS," terangnya.
Selain mendatangi langsung, tim yang mengajak pelaku usaha di Kaur juga kerap memberikan bantuan untuk UMKM Kaur sebagai bentuk dukungan.
Salah satunya dengan cara memberikan bantuan papan nama tempat usaha kemudian juga memberikan spanduk scan barcode untuk pembayaran.
"Kita pada saat jemput bola juga, memberikan bantuan untuk UMKM.
Ini juga merupakan bentuk dukungan dari Bank Bengkulu untuk para pelaku usaha," imbuhnya.
Kategori :