Tingkatkan Kapasitas, 16 Promkes Puskesmas Diberikan Pelatihan Dasar Posyandu

Senin 09 Sep 2024 - 22:20 WIB
Reporter : Rusman Afrizal
Editor : Ade Haryanto

Dijelaskannya, kegiatan serupa akan dilangsungkan di Kaur setelah para PJ Promkes selesai melakukan pelatihan.

Untuk di Kaur nanti pesertanya adalah para Kader Posyandu yang akan diberikan wejangan tentang betapa pentingnya Posyandu untuk mendukung kesehatan masyarakat Kaur. 

"Kegiatan serupa nanti juga akan kita gelar di Kaur, melalui para PJ Promkes yang telah mendapatkan pelatihan," terang Yasman. 

BACA JUGA:Perkuat Pemahamanan Tupoksi Sebagai Legislatif, 30 Anggota DPRD Seluma Akan Hadapi Orientasi

Ditambahkan Yasman, selain Posyandu Dinkes Kaur terus melakukan sosialisasi di setiap Puskesmas. Kemudian peningkatan kapasitas tenaga kesehatan di Puskesmas.

Pelatihan untuk, dokter spesialis kandungan juga terus dilakukan untuk lebih mengoptimalkan tenaga kesehatan terutama dokter kandungan dalam upaya meningkatkan pelayanan untuk ibu dan balita di Kaur.

"Segala upaya kita tempuh, untuk pelayanan kesehatan Kaur yang lebih baik lagi," sampai Yasman. 

 

 

Kategori :