6. Buah-buahan adalah makanan utama burung araripe manakin
Makanan utama burung araripe manakin adalah buah-buahan kecil yang ditemukan di hutan.
Terkadang burung araripe manakin juga memakan serangga.
BACA JUGA:Punya Kamuflase yang Unik! Berikut 5 Fakta Burung Potoo
BACA JUGA:Hati-hati! Berikut 5 Hewan Mamalia Beracun
Hal tersebutlah yang membuat burung araripe manakin berperan penting dalam penyebaran biji tanaman.
Sehingga burung araripe manakin bisa membantu menjaga keseimbangan ekosistem di habitatnya.
7. Burung araripe manakin adalah simbol penting konservasi di brasil
Oleh karena statusnya terancam punah, maka burung araripe telah menjadi simbol penting dalam gerakan konservasi di Brasil.
BACA JUGA:Punya Paruh Unik! Berikut 7 Fakta Helmet Vanga, Burung Cantik Madagaskar yang Terancam Punah
BACA JUGA:Wow! Berikut 5 Hewan Mamalia Eksotis yang Ada di Afrika Selatan
Dimana, banyak organisasi internasional dan lokal yang bekerja keras untuk melindungi habitat burung araripe manakin dan meningkatkan kesadaran tentang pentingnya melestarikan spesies langka tersebut.
Burung araripe manakin merupakan salah satu harta alam Brasil yang paling berharga tetapi juga paling rentan.
BACA JUGA:Burung Langka dari Jepang! Berikut 7 Fakta Unik Okinawa Rail
BACA JUGA:Mamalia Terbesar di Bumi! Berikut 7 Fakta Unik Paus Biru, Punya Jantung Seberat Gorila
Itulah 7 fakta unik burung araripe manakin, dengan penampilan burung ini yang cantik dan perannya dalam ekosistem membuat burung ini layak mendapat perhatian lebih, terutama dalam upaya menjaga kelestariannya di masa depan. (**)