Kasus Pidana Sepanjang 2024 Menurun, Narkoba Jadi Perhatian Serius Polres Bengkulu Selatan

Senin 30 Dec 2024 - 23:30 WIB
Reporter : Rio Agustian
Editor : Sumarlin

"Sabar dulu untuk kasus korupsi ini, nanti untuk penetapan tersangkanya juga harus gelar perkara di Polda Bengkulu. Termasuk nantinya kami akan sampaikan kerugian negara," jelasnya.

Pada kesempatan itu, Florentus mengungkapkan pencapaian ini adalah hasil kerja keras dan sinergi seluruh jajaran dengan dukungan penuh masyarakat, serta menyatakan komitmen untuk terus meningkatkan kualitas pelayanan dan keamanan di wilayah hukum Bengkulu Selatan. 

Upaya berkelanjutan akan terus dilakukan untuk menjadikan institusi ini semakin profesional dan dekat dengan masyarakat.

"Kami wajib menyampaikan hasil kegiatan kami selama ini sepanjang tahun 2024. Sebab kami memiliki tanggung jawab kepada masyarakat dan bentuk keterbukaan publik," pungkasnya.

Kategori :