BACA JUGA:Ini 5 Jenis Manusia yang Merugi di Bulan Ramadan
Mandi Air Hangat: Kamu bisa mencoba untuk mandi atau berendam dengan air hangat sebelum tidur ketika kamu mengalami insomnia.
Dilansir dari The Sleep Doctor, berendam air hangat dapat memberikan sinyal pada otak untuk memproduksi hormon melatonin, yaitu hormon yang membuat tidur menjadi berkualitas.
Konsultasikan dengan Dokter: Jika insomnia terus berlanjut dan mengganggu ibadah puasa Anda, konsultasikan dengan dokter untuk mendapatkan saran dan penanganan yang sesuai.
Itulah beberapa cara yang bisa kamu lakukan untuk mengatasi insomnia saat bulan Ramadan.
Terapkan cara tersebut agar kualitas tidur tidak terganggu selama bulan Ramadan dan kamu tetap mampu beraktivitas dengan baik. (*)