Bupati Dorong Potensi Wisata Bengkulu Selatan, Ada 46 Objek Wisata Potensial
WISATA: Acara festival di lokasi wisata Pasar Bawah Bengkulu Selatan.-foto: rio/koranrb.id-
12. Air Sungai Sepit Kancing di Desa Sukarami Kecamatan Air Nipis.
13. Sirkuit Balap di Pagar Dewa, Kecamatan Kota Manna
14. Kolam Renang Pasar Bawah di Pasar Bawah, Kecamatan Pasar Manna.
15. Pantai Bengkenang di Desa Ketaping,Manggul, Kecamatan Manna.
16. Tebat Gelumpai di Desa Batu Lambang, Kecamatan Pasar Manna.
17. Air Terjun Cawang di Desa Batu Ampar, Kecamatan Kedurang.
18. Keramat Bujang Bandan di Kedurang
19. Telaga Rajak Besi di Kedurang
20. Tebat Besar di Desa Merambung, Kecamatan Ulu Manna
21. Air Terjun Padang Lakaran di Desa Pasar Pino, Kecamatan Pino Raya.
22. Tebat Niniak di Desa Selali, Kecamatan Pino Raya.
23. Danau Ilir di Desa Maras Kecamatan Air Nipis.
24. Danau Muara Danau di Desa Muara Danau Kecamatan Seginim.
25. Pantai Ketaping di Desa Ketaping, Kecamatan Manna.
26. Wisata Pancur Mas di Desa Selali, Kecamatan Pino Raya.