Dianggap Pembawa Sial! Berikut 5 Fakta Menarik Burung Murai Batu, Pengicau yang Indah

Burung Murai Batu. Foto: Ilustrasi/ fran sinatra/ ai creator/ koranrb.id--

Tetapi, sebelum kamu memutuskan untuk memelihara burung murai batu ini, harus harus mengetahui beberapa fakta menarik dari burung Murai Batu. 

Hal ini dikarenakan  sejatinya burung murai batu adalah salah satu burung liar yang senang dengan alam bebas. 

Telah dirangkum koranrb.id, berikut 5 fakta menarik burung murai batu, adalah:

BACA JUGA:Salah Satu hewan Pembawa Sial, Berikut 6 Fakta Burung Hantu

BACA JUGA:Endemik yang Dinyatakan Punah, Ini 5 Fakta Harimau Jawa yang Diyakini Masih Ada

1. Klasifikasi burung Murai Batu

Copsychus malabaricus adalah nama ilmiah dari burung murai batu.

Burung murai batu merupakan jenis burung pengicau kecil yang terkenal dengan suaranya yang merdu. 

Dengan tubuh yang ramping serta didominasi warna hitam yang menjadi salah satu burung sangkar paling populer.

BACA JUGA:Fakta Unik tentang Burung Merpati, Dikenal Setia dengan Pasangan dan Lambang Perdamaian

BACA JUGA:Melahirkan! Ini 5 Fakta Menarik Ular Harimau

Dimana jenis burung ini menjadi sangat populer sebagai burung kandang serta vokalis.

Dikutip dari National Library Board, burung murai batu sebelumnya diklasifikasikan sebagai bagian dari keluarga Thrush (Turdidae).

Namun demikian, pada penelitian DNA telah mengklasifikasikannya ke dalam keluarga Flycatcher (Muscicapidae). 

BACA JUGA:Pemakan Bangkai, Berikut 5 Fakta Unik Burung Nasar yang Terancam Punah

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan