Dianggap Pembawa Sial! Berikut 5 Fakta Menarik Burung Murai Batu, Pengicau yang Indah

Burung Murai Batu. Foto: Ilustrasi/ fran sinatra/ ai creator/ koranrb.id--

BACA JUGA:Jenis Harimau Telah Punah, Ini 5 Fakta Harimau Kaspia

Burung murai batu dapat dikenali dari kepala, punggung, sayap dan ekor panjang berwarna hitam mengkilap dengan bulu ekor berwarna putih, perut berwarna kastanye. 

Pada burung murai batu betina warna bagian hitam digantikan dengan warna abu – abu tua.

Pada saat burung murai batu remaja, sebagian besar berwarna coklat di bagian atasnya dengan bintik-bintik buff.

BACA JUGA:Burung Nasional yang Terancam Punah, Ini 7 Fakta Elang Filipina

BACA JUGA:Jejak Harimau Amur Kembali Ditemukan di Siberia, Setelah 50 Tahun Hilang

Jenis burung ini menjadi sangat unik dengan ukuran tubuhnya, dimana panjang ekor jauh lebih panjang dari ukuran tubuhnya. 

Adapun panjang burung murai batu jantan rata – rata sekitar 8 cm, dengan panjang ekornya sekitar 19 cm.

Sedangkan untuk ukuran burung murai batu betina sekitar 7,5 cm dengan panjang ekornya sekitar 14,5 cm.                       

2. Persebaran burung Murai Batu

BACA JUGA:Salah Satu Burung Tercepat di Dunia! Ini 6 Fakta Elang Emas

BACA JUGA:Kucing Besar Langka, Ini 7 Fakta Harimau Malaya

Adapun persebaran dari burung murai batu ini, tergantung dari subspesiesnya.

Dikutip dari Harteman Wildfowl, subspesies Kittacincla malabaricca malabarica tersebar di wilayah India, subspesies Kittacincla malabaricca leggei tersebar di wilayah Srilanka. 

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan