6 Wisata yang Wajib Dikunjungi Bila Jalan-jalan ke Kepahiang

Air terjun Curug embun menjadi salah satu lokasi wisata di kepahiang. (Foto : Rusman Afrizal)--

KORANRB.ID - Saat berkunjung ke Bengkulu, kabupaten kepahiang menjadi salah satu daerah yang bisa Kamu datangi karena menawarkan cukup banyak tempat wisata.

Pengunjung akan dimanjakan dengan indahnya tempat wisata alam dan berbagai destinasi menarik lainnya.

1. Kebun teh kabawetan

Bagi kamu yang ingin menikmati keindahan alam dan suasana hijau dan asri, wisata kebun teh menjadi rekomendasi kamu untuk berkunjung. 

Kebun teh merupakan salah satu tempat wisata di Kepahiang yang populer. berlokasi di Jalan Kabawetan, Tangsi Baru, Kecamatan Kabawetan, Kabupaten Kepahiang.

Pengunjung akan dimanjakan dengan kebun teh yang sangat luas. Selain itu, Kamu juga dapat melihat pekerja yang sedang memetik teh serta berfoto di berbagai spot menarik yang disediakan. 

BACA JUGA:Mengenal Keistimewaan dan Potensi Wisata Kopi Curup

2. ⁠Air terjun sengkuang

Air terjun yang satu ini menawarkan keindahan yang masih sangat alami. Kamu dapat mengunjunginya di desa Suka sari, Kecamatan Kabawetan, Kabupaten Kepahiang.

Selain menawarkan air yang mengalir deras dari ketinggian dan air yang jernih, pengunjung juga akan dimanjakan dengan sejuknya air bersuhu dingin dan pohon hijau di sekeliling air terjun.

3. ⁠Danau Suro 

Danau Suro adalah salah satu danau yang terletak di Kabupaten Kepahiang. Lebih tepatnya, berada di Desa Suro Ilir, Kecamatan Ujan Mas.

Awalnya, Danau Suro merupakan danau buatan yang terbentuk akibat pembendungan namun, seiring berjalannya waktu, Danau Suro dijadikan tempat untuk bersantai,rekreasi, dan wisata. 

4. ⁠Curug embun

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan