Agar Tidak Salah Beli, Kenali Beragam Jenis Pempek Makanan Khas Palembang

Agar Tidak Salah Beli, Kenali Beragam Jenis Pempek Makanan Khas Palembang--

Pempek ini sedikit agak berbeda dari pempek lainnya, karena bahan dasarnya terbuat dari santan kelapa dicampur dengan ikan giling dan bahan lainnya.

Rasanya yang khas karena terdapat irisan bawang merah tipis dan daun bawang pada adonannya.

Selain itu, pempek tersebut dimasak dengan cara digoreng langsung ke dalam minyak panas.

Pempek ini juga berbentuk bulat dan dengan diameter sekitar 3-4 cm saja.

4. Pempek Keriting

Pempek keriting merupakan pempek yang dibentuk dengan cara dibentuk seperti kerupuk ikan keriting.

Karena bentuknya mirip seperti kerupuk sehingga pempek keriting ini juga sering disebut sebagai tempe kerupuk oleh sebagian orang.

BACA JUGA:Kamu Terkena Kutu Air? Begini Cara Atasi Kutu Air Secara Alami

Pempek dicetak dengan menggunakan cetakan husus atau bisa juga di kreasikan menggunakan kantong plastik yang ujungnya diberi lubang.

5. Pempek Kulit

Pempek kulit merupakan pempek yang berwarna sedikit agak gelap dibandingkan dengan pempek lainnya karena dibuat dari kulit ikan yang disisihkan dari dagingnya.

Biasanya kulit ikan yang dijadikan bahan pempek tersebut adalah ikan tenggiri.

Pempek tersebut dibentuk bulat tipis dan adonannya menggunakan telur agar dapat membuatnya sedikit mengembang saat digoreng.

Pempek kulit ini menghasilkan pempek yang crispy dan renyah, pempek kulit juga dapat dijadikan lebih renyah lagi apabila digoreng dua kali.

6. Pempek Panggang

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan