Pemilik Hewan Rentan Terserang Gatal Akibat Ringworm, Cara Mencegah dan Mengatasinya

Pemilik hewan rentan terserang gatal akibat ringworm, cara mencegah dan mengatasinya--radar kuningan disway

Sebaiknya terapkan hal ini agar gejala dapat segera diatasi dan mencegahnya apabila belum terserang.

BACA JUGA:Kenali Tanda Tanda Ini, Bisa Jadi Kucing Anda Stress

BACA JUGA:Warna Mata Kucing Berbeda Dianggap Buta, Mitos Atau Fakta ? Simak Penjelasannya

Gunakan krim atau salep antijamur yang diterapkan langsung ke kulit yang terinfeksi, seperti clotrimazole, miconazole, atau terbinafine apabila sudah terserang.

 

Jika infeksi tidak merespons pengobatan topikal, dokter mungkin meresepkan obat antijamur oral seperti griseofulvin atau terbinafine.

Gunakan barang barang pribadi seperti handuk, pakaian, atau alat mandi secara terpisah untuk menghindari penyebaran infeksi ke orang lain.

Hindari kontak langsung dengan hewan yang terinfeksi ringworm.

Rutin mencuci tangan dan menjaga kebersihan tubuh, terutama setelah bermain dengan hewan atau setelah berkeringat.

BACA JUGA:Hewan Nokturnal Terancam Punah! Berikut 8 Fakta Unik Panda Merah, Seukuran Kucing

Menghindari berada di lingkungan yang lembap dan hangat, yang merupakan kondisi ideal untuk pertumbuhan jamur.

Karena ringworm sering terjadi pada kucing dan berujung penularan ke pemiliknya.

Maka penting untuk kita menjaga kesehatan kucing agar terhindar dari ringworm. Ini yang harus dilakukan.

Rutin membersihkan rumah secara teratur, bila perlu gunakan vakum cleaner untuk mengurangi penyebaran spora jamur.

Fokus pada area tempat kucing sering berada. Cuci tempat tidur, mainan, dan alat perawatan kucing secara rutin dengan air panas dan deterjen.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan