Bengkulu Peringkat Berapa? Ini Daftar Provinsi Terluas dan Jumlah Penduduk Terbanyak di Pulau Sumatera

Daftar penduduk terbanyak di Pulau Sumatera --Tri Shandy Ramadani

9. Provinsi Bengkulu 

Provinsi Bengkulu hanya menduduki peringkat dua terbanyak untuk jumlah penduduk di Pulau Sumatera. 

Provinsi Bengkulu Tercatat memiliki penduduk 2,11 Juta jiwa tahun 2023 lalu.

Provinsi Bengkulu memiliki luas wilayah seluas 20.128 KM2.  

BACA JUGA:Rebutan Pembagian Ikan Gratis dari DKP, Seorang Warga Pingsan

BACA JUGA:Besok Lebaran Haji, di Kepahiang Cabai Merah sudah Tembus Rp80 Ribu Per Kg

10. Kepulauan Bangka Belitung

Kepulauan Bangka Belitung adalah Provinsi dengan jumlah penduduk paling sedikit di Pulau Sumatera. 

Provinsi Babel tercatat hanya memiliki penduduk sebanyak 1,5 Juta jiwa tahun 2023 lalu. 

Provinsi ini memiliki wilayah seluas 16.690 KM2 atau hanya satu tingkat persis berada dibawah Provinsi Bengkulu. 

Itulah jumlah Penduduk dan luas wilayah masing-masing Provinsi di Pulau Sumatera, silakan cek daerah anda.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan