Hari Kemerdekaan Indonesia, Korsel dan Korut Hanya Berselang 2 Hari, Ini 28 Negara yang Merdeka Bulan Agustus

MERDEKA: Hari Kemerdekaan Republik Indonesia dirayakan pada 17 Agustus 1945.-foto: shandy/koranrb.id-

Negara Niger berbeda dengan Nigeria. 

Niger berada di Afrika Barat dan dinyatakan atau menyatakan dirinya merdeka pada tanggal 3 Agustus 1960 atau hanya berjarak 2 hari dari kemerdekaan Republik Benin. 

BACA JUGA:Jadi Maskot Jakarta! Berikut 6 Fakta Unik Elang Bondol, Burung Pemangsa

BACA JUGA:Jika Anda Ingin Tahu Siapa yang Mengendalikan Anda, Lihatlah Siapa yang Tidak Boleh Anda Kritik

4. Burkina Faso 

Negara ini berad adi Afrika Barat, semula neghara negara ini bernama Republic Of Upper Volta.

Negara ini berbatasan dengan negara Mali, Togo dan Ghana 

Negara yang ada di Benua Afrika ini memerdekakan diri dari negara Spanyol 5 Agustus 1960. 

5. Bolivia 

Negara Bolivia menyatakan atau memerdekakan diri pada tanggal 6 Agustus 1985. 

Negara yang berada di benua Amerika ini merdeka dari negara Spanyol.

BACA JUGA:Terancam Punah! Berikut 5 Fakta Unik Bulus, Kura-Kura Bercangkang Lunak Penghuni Sungai

BACA JUGA:14 Tips Lantai Tetap Bersih, Ini Penjelasannya

6. Negara Jamaika  

Negara Jamaika menyatakan atau memerdekakan diri pada tanggal 6 Agustus 1962. 

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan