Pelantikan 25 Anggota DPRD Kaur Periode 2024-2029, Dibayangi Sisa TGR Rp3,2 Miliar
Editor: M. Rizki Amanda Lubis
|
Rabu , 28 Aug 2024 - 22:55
SEPI: Kantor DPRD Kaur tampak sepi dari depan. RUSMANAFRIZAL/RB--
Yang mana aset milik anggota Dewan yang bersangkutan bakal di data, untuk dijadikan jaminan.
Dalam sidang itu nanti anggota dewan yang bersangkutan juga akan menandatangani surat pernyataan untuk melakukan pelunasan serta memberikan jaminan aset milik mereka.
"Intinya untuk saat ini prioritas kita untuk pemulihan, apabila memang tidak ada itikad baik baru akan naik ke ranah hukum," tukasnya.