Bisa Bikin Petani Merugi, 5 Jenis Tanaman ini Tidak Disarankan Ditanam Saat Musim Hujan

Musim hujan merupakan waktu di mana tanah menyerap lebih banyak air, kondisi yang pada dasarnya sangat baik bagi pertumbuhan tanaman. --Fiki Susadi

BACA JUGA:Kenali 6 Perbedaan Daging Sapi dan Kambing, Salah Satunya Tekstur Daging Sapi Lebih Lembut

BACA JUGA:Wow! Berikut 7 Hewan yang Sering Digunakan Membawa Muatan

Tanah yang terlalu basah dapat menghambat pertumbuhan bawang merah, menyebabkan tanaman tumbuh lebih lambat dan tidak optimal.

5. Kacang Tanah.

Kacang tanah juga tidak cocok di tanam saat musim hujan. Kelembapan tinggi di musim hujan dapat berdampak buruk pada perkembangan kacang tanah.

Kelebihan air bisa membuat hasil panen kacang tanah berkurang secara signifikan karena biji kacang tidak tumbuh dengan baik.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan