Kejuaraan Karate Se-Sumbagsel, Kaur Sabet 11 Medali

KOMPAK: Foto bersama atlet Kaur bersama Kapolres Rejang Lebong.--RUSMANAFRIZAL/RB

BACA JUGA:Optimalisasi Digitalisasi Transaksi Pemerintah Daerah Untuk Percepatan Pertumbuhan Ekonomi

"Pertandingannya sangat sengit, atlet yang ikut bukan cuma dari Bengkulu saja.

Namun juga ada yang dari luar Provinsi Bengkulu," ujar Pramono.

Dijelaskannya, dalam kejuaraan tersebut INKANAS Pengda Bengkulu berhasil mendapatkan juara 2 umum dengan total keseluruhan medali yang mereka peroleh adalah 17 emas, 10 perak dan 24 perunggu.

Yang mana 11 diantara medali tersebut perwakilandaei Kaur yang berhasil mendapatkan.

BACA JUGA:Pemda Bengkulu Utara Salurkan Bantuan Pangan dan Nutrisi Bagi Masyarakat

"INKANAS dapat juta 2 umum, Kaur sumbang 11 medali," terangnya.

Sementara itu, Sekretaris Daerah (Sekda) Kabupaten Kaur Dr. Drs. Ersan Syahfiri, MM, mengucapkan selamat kepada para atlet Karate Kaur yang berhasil menyabet 11 medali tersebut.

Apa yang dilakukan atlet karate itu, bisa menjadi motivasi bagi atlet lainnya di Kaur supaya berlatih lebih giat lagi.

"Saya atas nama Pemkab Kaur, mengucapkan selamat kepada para atlet.

Terkait dengan reward yang akan di berikan nanti akan dilakukan pembahasan lebih lanjut," sampai Sekda. 

 

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan