Rifai-Yevri Target Raih 40 Persen Suara di Pilkada Bengkulu Selatan

Pasangan Calon Bupati dan Wakil Bupati Bengkulu Selatan nomor urut 3 Rifai -Yevri Sudianto.--RIO/RB

“Coba cek di lapangan kata kata betunggal (tagline kemenangan Rifai) lebih disukai masyarakat,” imbuhnya.

Oleh sebab itu Rifai memamstikan dirinya akan berhasil meraih kemenangan Pilkada 2024 dengan program-program serta visi misi yang telah disampaikan kepada masyarakat.

BACA JUGA:Wujudkan Ekosistem Aset Kripto Berintegritas, Bappebti Terbitkan Perba Nomor 9 Tahun 2024

BACA JUGA:Hiraukan Keselamatan, Aktivitas Memancing Terus Berlangsung Saat Laut Pasang

Sementara itu dua Paslon lainnya yakni Paslon nomor urut 1 Hj.Elva Hartati-Makrizal Nedi dan Paslon nomor urut 2 Gusnan Mulyadi-Ii Sumirat juga telah memetakan wilayah kemenangan masing-masing.

Dan Kecamatan Kota Manna menjadi wilayah rebutan tiga Paslon. Sebab Kota Manna memiliki DPT terbanyak dibandingkan 10 Kecamatan lainnya di Bengkulu Selatan yakni 22.528 ribu suara.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan